Peran Kepala Sekolah SMA Kemah Indonesia 2 dalam Upaya Membangun Citra Positif Sekolah

Hikmat Saepudin, Sandra Irawaty

Abstract


Kepala Sekolah adalah pimpinan tertinggi dalam struktur sekolah formal, kepala sekolah memiliki pengaruh tinggi pada sekolah yang dipimpinnya, tidak terkecuali terhadap pembentukan citra sekolah, dalam membuat citra tidak terlepas dari menjalin komunikasi dengan pihak eksternal sekolah. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk melihat bagaimana peran kepala sekolah SMA Kemah Indonesia dalam membangun dalam komunikasi dengan pihak eksternal sekolah. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif kualitatif dengan metode pengambilan data wawanwancara, observasi, dan studi dokumentasi. Hasil dari penelitian ini terlihat peran kepala sekolah yang aktif dalam membangun komunikasi pihak eksternal, komunikasi dan relasi yang dilakukan oleh kepala sekolah seperti dengan rekan sejawat sesama kepala sekolah, alumni SMA Kemah Indonesia, pelaku usaha seperti : PT. Ewindo, PT. Telkom, hingga pejabat pemerintah baik pemerintah kota Bandung ataupun Pemerintah Propinsi Jawa Barat. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa seorang kepala sekolah dapat melakukan peran dari seorang public relations dalam upaya membuat sebuah citra sebuah instansi atau perusahaan.


Keywords


Komunikasi, Relasi, Citra

Full Text:

PDF


DOI: https://doi.org/10.32897/buanakomunikasi.2020.1.1.535

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


 

Published by:

Program Studi S1 Komunikasi
Fakultas Ilmu Sosial & Ilmu Politik 
Universitas Sangga Buana
Bandung, Jawa Barat, Indonesia
p-ISSN: 2774-2342 e-ISSN: 2774-2202

 

Indexed :