PENGARUH MOTIVASI DAN KOMPETENSI APARATUR TERHADAP KUALITAS INFORMASI AKUNTANSI BARANG MILIK NEGARA

Authors

  • Lucky Nugroho Universitas Mercubuana
  • Dewi Eva Kiranti Kementerian Ketenagakerjaan Republik Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.32897/jsikap.v2i1.61

Keywords:

Motivasi Kerja, Kompetensi Aparatur, Kualitas Informasi Akuntansi Barang Milik Negara

Abstract

Penelitan ini bertujuan untuk mengetahui dan menguji pengaruh motivasi ketja dan kompetensi aparatur terhadap kualitas informasi akuntansi Barang Milik Negara pada Satuan Kerja yang ada di lingkungan Kementerian Tenaga Kerja dan Trasmigrasi RI. Metode yang digunakan adalah deskriptif dan asosiatif. Populasi target yang diteliti ialah Satuan Kerja yang ada di Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi. Teknik sampel yang digunakan ialah random sampling. Model pengaruh dianalisa menggunakan analisis SEM (Structural Equation Modeling) dengan metode alternative PLS (Partial Least Square) yang bertujuan menguji hubungan dan pengaruh antara motivasi kerja dan kompetensi aparatur terhadap kualitas informasi akuntansi Barang Milik Negara yang ada di lingkungan Kementerian Tenaga Kerja dan Transmigrasi. Hasil analisis menunjukan bahwa motivasi kerja secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap kualitas informasi akuntansi Barang Milik Negara. Begitu pula dengan kompetensi aparatur yang secara parsial berpengaruh positif dan signifikan terhadap kualitas informasi akuntansi Barang Milik Negara. Secara simultan motivasi kerja dan kompetensi aparatur berpengaruh terhadap kualitas informasi akuntansi barang milik nagara, hal ini berarti bahwa dengan motivasi kerja yang baik dan juga aparatur yang berkompeten maka akan menghasilkan informasi akuntansi barang milik Negara yang berkualitas.

References

Afandi, M, N. (2012). Peranan Sistem Informasi Manajemen Akuntansi Barang Milik Negara Dalam Menunjang Akuntabilitas Pengelolaan Barang Milik Negara (Studi Kasus Di Pusat Penelitian Geoteknologi Lipi Bandung). Jurnal Hasil Riset.

Andriani, W. (2010). Pengaruh Kapasitas Sumber Daya Manusia Dan Pemanfaatan Teknologi Informasi Terhadap Keterandalan Dan Ketepatwaktuan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (Studi Pada Pemerintah Daerah Kab. Pesisir Selatan). Jurnal Akuntansi & Manajemen, 5(1), 69-80.

Anggraita, V. (2012). Dampak Penerapan PSAK 50/55 (Revisi 2006) Terhadap Manajemen Laba Diperbankan: Peranan Mekanisme Corporate Governance, Struktur Kepemilikan, Dan Kualitas Audit. Banjarmasin: SNA XV

Bastian, I. (2014). Akuntansi Sektor Publik.

Cushway, B., & Lodge, D. (1999). Organizational Behaviour And Design. Kogan Page Publishers.

Daniri, M. A. (2005). Good Corporate Governance: Konsep Dan Penerapannya Dalam Konteks Indonesia. Ray Indonesia

Darno. 2012. Analisis Pengaruh Kemampuan Sumber Daya Manusia Dan Pemanfaatan Teknologi Informasi Terhadap Kualitas Laporan Barang Kuasa Pengguna (Studi Pada Satuan Kerja Di Wilayah Kerja Kppn Malang). Skripsi. Malang: FE Unibraw.

Deci, E. L. (1992). The Relation Of Interest To The Motivation Of Behavior: A Self-Determination Theory Perspective.

Dovidio, J. F., Kawakami, K., & Gaertner, S. L. (2002). Implicit And Explicit Prejudice And Interracial Interaction. Journal Of Personality And Social Psychology, 82(1), 62.

Efendy, M. (2010). Pengaruh Kompetensi, Independensi, Dan Motivasi Terhadap Kualitas Audit Aparat Inspektorat Dalam Pengawasan Keuangan Daerah (Studi Empiris Pada Pemerintah Kota Gorontalo) (Doctoral Dissertation, Universitas Diponegoro).

Gagné, M., & Deci, E. L. (2005). Self Determination Theory And Work Motivation. Journal Of Organizational Behavior, 26(4), 331-362.

Hapsari, W. F. (2012). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Transformasional Kepala Sekolah Dan Tingkat Gaji Guru Terhadap Motivasi Kerja Guru Sma N Di Kabupaten Purworejo. Jurnal Pendidikan Dan Ekonomi, 1.

Krapp, A. (2002). Structural And Dynamic Aspects Of Interest Development: Theoretical Considerations From An Ontogenetic Perspective. Learning And Instruction, 12(4), 383-409.

Mcleod Jr, R. And George Schell (2004). Management Information Systems, 8th Edition, Publisher Indeks Co., Jakarta.

Mentu, E. P., & Sondakh, J. J. (2016). Penyajian Laporan Keuangan Daerah Sesuai Peraturan Pemerintah No. 71 Tahun 2010 Tentang Standar Akuntansi Pemerintahan Pada Dinas Pendapatan Daerah Dan Dinas Sosial Prov. Sulut. Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 4(1).

Mulalinda, V., & Tangkuman, S. J. (2014). Efektivitas Penerapan Sistem Dan Prosedur Akuntansi Aset Tetap Pada Dinas Pendapatan, Pengelolaan Keuangan Dan Aset Daerah Kabupaten Sitaro. Jurnal Riset Ekonomi, Manajemen, Bisnis Dan Akuntansi, 2(1).

Mulyani, P., & Suryawati, R. F. (2011). Analisis Peran Dan Fungsi Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (Spip/Pp No. 60 Tahun 2008) Dalam Meminimalisasi Tingkat Salah Saji Pencatatan Akuntansi Keuangan Pemerintah Daerah. Jurnal Organisasi Dan Manajemen, 7(2), 102-116.

Nasrudin, E. (2015). Efektivitas Sistem Informasi Manajemen Dan Akuntansi Barang Milik Negara (Simak-Bmn) Terhadap Pengelolaan Aset Negara. Jurnal Akuntansi Universitas Jember, 13(2).

Nasrun, A., Hendrawan, R. A., & Priandi, M. (2012). Urgensi Integrasi Sistem Informasi Akuntansi Instansi Pemerintah. Jurnal Teknik Its, 1(1), A589-A591.

Nenobais, A. (2013). Pengaruh Gaya Kepemimpinan Dan Kompetensi Aparatur Terhadap Penerapan Anggaran Berbasis Kinerja (Doctoral Dissertation, Universitas Pendidikan Indonesia).

Nugraheni, P., & Subaweh, I. (2011). Pengaruh Penerapan Standar Akuntansi Pemerintahan Terhadap Kualitas Laporan Keuangan. Jurnal Ilmiah Ekonomi Bisnis, 13(1).

Nugroho, L., Utami, W., Doktorlina, C. M., Soekapdjo, S., & Husnadi, T. C. (2017). Islamic Banking Capital Challenges To Increase Business Expansion (Indonesia Cases). International Journal Of Commerce And Finance, 3(2), 1.

Plant, E. A., & Devine, P. G. (1998). Internal And External Motivation To Respond Without Prejudice. Journal Of Personality And Social Psychology, 75(3), 811.

Puspitarini, I., Firmansyah, A., & Handayani, D. (2017). Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia Dan Teknologi Informasi Terhadap Penerapan Akuntansi Berbasis Akrual Pada Pengelolaan Barang Milik Negara. Journal Of Applied Managerial Accounting, 1(1), 73-81.

Puttri, D. (2014). Pengaruh Kompetensi Dan Motivasi Terhadap Kualitas Anggaran Dengan Regulasi Sebagai Variabel Moderasi Pada Pemerintah Daerah Kota Padang. Universitas Andalas. Www. Repository. Unand. Ac. Id/20716.

Rahardiyanti, A. K., & Abdurachman, E. (2012). Evaluasi Efektivitas Sistem Informasi Manajemen Dan Akuntansi Barang Milik Negara (SIMAK-BMN) Di Departemen Kebudayaan Dan Pariwisata Republik Indonesia. Journal Of Applied Finance And Accounting, 5(1), 110-128.

Rahmawati, E., Warella, Y., & Hidayat, Z. (2006). Pengaruh Motivasi Kerja, Kemampuan Kerja Dan Gaya Kepemimpinan Terhadap Kinerja Karyawan Pada Badan Kesatuan Bangsa Dan Perlindungan Masayarakat Provinsi Jawa Tengah. Dialogue. Jurnal Ilmu Administrasi Dan Kebijakan Publik, 3(1), 89-97.

Reeves, C. A., & Bednar, D. A. (1994). Defining Quality: Alternatives And Implications. Academy Of Management Review, 19(3), 419-445.

Sekaran, U., & Bougie, R. (2013). Edisi 6. Research Methods For Business.

Siagian, S. P. (2002). Kiat Meningkatkan Produktivitas Kerja. Jakarta: Rineka Cipta.

Sugiyono, S. (2011). Metode Penelitian Kuantitatif. Kualitatif, Dan R & D, Bandung: Alfabeta.

Sulistiyani, A. T. (Ed.). (2004). Memahami Good Governance Dalam Perspektif Sumber Daya Manusia. Gava Media.

Sutrisno, E. (2009). Komunikasi Dalam Organisasi. Jakarta: Kencana.

Tulungen, E. E. W. (2014). Analisis Faktor-Faktor Pengelolaan Barang Milik Negara Pada Komisi Pemilihan Umum Provinsi Sulawesi Utara. Jurnal Riset Bisnis Dan Manajemen, 2(3).

Urip, T. P. (2017). Analisis Potensi Asset Daerah Sebagai Sumber Pendapatan Asli Daerah Di Kota Jayapura. Jurnal Kajian Ekonomi Dan Keuangan Daerah, 1(2).

Wexley, K. N., & Yukl, G. A. (1984). Organizational Behavior And Personnel Psychology. Richard D. Irwin.

Downloads

Published

2017-10-20

Issue

Section

Artikel