PENGEMBANGAN DAN PEMEKARAN USAHA PERTANIAN, INDUSTRI KECIL-MENENGAH, EKONOMI, KOMUNIKASI, SERTA DAYA WISATA DAN BUDAYA DAERAH JAWA BARAT DI ERA GLOBALISASI

Main Article Content

Suhanda Suhanda
Erwan Komara
R. Didin Kusdian
Biller Pandjaitan
Ony Djogo
Asep Dion Nugraha
Demsi Minar
Yushar Kadir
Djoko Pitoyo
Cecep Deni Mulyadi
Tia Sugiri
Ketut Abimanyu Munastha
Wisnu Wijaya
Rodiah Rodiah
Fitri Syabandyah
Dody Kusmana
Suharjanta Wisnu Pitara
Ivany Syarief
Slamet Risnanto
Hanhan Hanafiah Solihin
Teguh Nurhadi Suharsono
Nunung Sanusi
Roni Tabroni
Triyani Hayati
Tata Zaenal Mutaqin
Didi Supardi
Finny Sri Redjeki
Anita Syafariah
Nenny Hendajany

Abstract

Desa Sunten Jaya, Kecamatan Lembang, Kabupaten Bandung Barat, merupakan desa yang memiliki banyak potensi. Namun potensi tersebut belum didukung dengan adanya bimbingan dan pengarahan untuk memaksimalkan potensi tersebut. Dengan menggunakan pendekatan wawancara dan diskusi, kelompok Pengabdian Kepada Masyarakat Universitas Sangga Buana bekerjasama dengan Universitas Kebangsaan mencoba untuk membantu mengembangkan potensi tersebut. Salah satu solusi yang ditawarkan adalah dengan membuat Website Penjualan untuk memasarkan hasil perkebunan dan industry kecil-menengah Desa Sunten Jaya. Dengan adanya kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat ini diharapkan dapat membantu masyarakat Desa Sunten Jaya untuk mengelola dan mengembangkan potensi desa mereka.

Article Details

Section
Articles

References

Kholid, A. 2012. Promosi kesehatan. Jakarta : EGC

Ginting. 2013. Aplikasi Penjualan Berbasis Web. (E-Commerce) menggunakan Joomla Pada Mutiara Fashion. Program Studi Sisyem Informasi Fakultas Teknik Universitas Widyatama Bandung.