PERAN FILSAFAT ILMU DALAM MENYELESAIKAN KONFLIK KEPENTINGAN DI ERA PEMBANGUNAN BERKELANJUTAN
DOI:
https://doi.org/10.32897/sobat.2024.6.1.4197Keywords:
Peran Filsafat Ilmu, Konflik Kepentingan, Pembangunan BerkelanjutanAbstract
Pembangunan berkelanjutan menghadapi tantangan konflik kepentingan antar pemangku kepentingan. Filsafat ilmu menawarkan kerangka berpikir kritis, holistik, dan etis untuk menyelesaikannya. Berpikir kritis membantu menganalisis akar masalah dan mengidentifikasi perspektif. Pendekatan holistik memungkinkan pemahaman komprehensif dengan mempertimbangkan interkoneksi antar aspek. Perspektif etis menuntun pada keadilan, kejujuran, dan penghormatan hak semua pihak. Penerapan filsafat ilmu diwujudkan melalui dialog, mediasi, dan kebijakan berkeadilan. Dengan demikian, tercipta resolusi konflik yang menghasilkan keputusan bijaksana dan berkelanjutan untuk memenuhi kebutuhan generasi saat ini tanpa mengorbankan generasi mendatang.
References
R. U. N. Z. V. M. Heikelindra Kurniawan, “Tantangan Terbesar dalam Pembangunan Berkelanjutan: Upaya Meningkatkan Kesadaran Lingkungan yang Rendah di Kalangan Masyarakat di Kota DKI Jakarta,” TRANSLITERA, vol. 13, Nov. 2024.
World Commission on Environment and Development, Our common future. Oxford University Press, 1987.
P. Glasbergen, “Sustainable development: From concept to action,” International Journal of Sustainable Development, 10(1-2), 5-18, 2017.
J. S. Suriasumantri, Filsafat ilmu: Sebuah pengantar populer. Jakarta: Pustaka Sinar Harapan, 2007.
A. Fisher, Critical thinking: An introduction. Cambridge University Press, 2011.
K. V. , & M. C. F. Kortenkamp, “Ecocentrism and anthropocentrism: Moral reasoning about ecological commons dilemmas,” Journal of Environmental1 Psychology, 21(3), 261-272, 2001.
Sugiyono, Metodologi Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R & D. 2020.
M. Nazir, Metode Penelitian. Bogor: Ghalia Indonesia, 2019.
Dina Maria, “Peran Filsafat Keilmuan dalam Perkembangan Ilmu Pengetahuan,” Jurnal Ilmiah Nusantara ( JINU), vol. 1, no. 6, pp. 399–405, 2024, doi: 10.61722/jinu.v1i6.2878.
S. Habibah, “Implikasi Filsafat Ilmu Terhadap Perkembangan Ilmu Pengetahuan Dan Teknologi,” Jurnla Pendidikan Universitas Islam Darul Ulum Lamongan, 2017.
O. S. Abdoellah, Pembangunan Berkelanjutan Di Indonesia : Di. Persimpangan Jalan. Jakarta: Gramedia Pustaka Utama, 2016.