Kebijakan Editorial

Fokus dan Ruang Lingkup

Jurnal Retims adalah jurnal ilmiah yang diterbitkan secara berkala dua kali setahun di bulna Januari dan Juli. Jurnal ReTIMS mempublikasikan hasil penelitian orisinal tentang Rekayasa Teknik Industri dan Teknik Mesin. Jurnal ini bertujuan untuk mengembangkan konsep, teori, perspektif, paradigma, dan metodologi dalam kajian ilmu Teknik Industri dan Teknik Mesin

Ruang lingkup Jurnal ReTIMS meliputi :

1. Teknik Industri, menerima penulisan artikel dalam disiplin teknik industri yang meliputi:

1)       Logistics & Supply Chain Management

2)       Operations Research

3)       Quality, Reliability, and Maintenance Management

4)       Data Mining & Artificial Intelligence

5)       Production Planning & Inventory Control

6)       Ergonomics & Human Factors

7)       Information Systems & Technology

8)       Service Management

2. Teknik Mesin, Semua kajian keilmuan Teknik Mesin

Jurnal Rekayasa Teknik Industri dan Teknik Mesin (ReTIMS) pertama kali terbit Volume 1 Nomor 1 Februari 2019)

Setiap naskah yang masuk ke editor Jurnal Retims akan dinilai oleh reviewer. Proses review dilakukan secara double-blind review, artinya reviewer tidak mengetahui identitas penulis dan begitu juga penulis tidak mengetahui identitas reviewer.

 

 

Kebijakan Bagian

Artikel

Centang Naskah Terbuka Centang Diindeks Centang Telah di-Peer review
 

Proses Peer Review

  1. Setiap naskah yang masuk akan dicek menggunakan web cek plagiarisme, plagiarismcheckerx
  2. Setiap naskah yang masuk akan melalui proses review.
  3. Proses review menggunakan double blind peer review.
  4. Dalam proses review mitra bebestari memberikanan pertimbangan terkait dengan kebaruan, dampak ilmiah, simpulan dan referensi yang digunakan.

 

Frekuensi Penerbitan

ReTIMS : Jurnal Rekaysa Teknik Industri dan Teknik Mesin adalah Jurnal ilmiah yang diterbutkan satu tahun dua kali, yaitu pada Bulan Februari dan Desember.

 

Kebijakan Akses Terbuka

Jurnal ini menyediakan akses terbuka yang pada prinsipnya membuat riset tersedia secara gratis untuk publik dan akan mensupport pertukaran pengetahuan global terbesar.

 

Pengarsipan

OJS sistem LOCKSS berfungsi sebagai sistem pengarsipan terdistribusi antar-perpustakaan yang menggunakan sistem ini dengan tujuan membuat arsip permanen (untuk preservasi dan restorasi). Lanjut...