PENGARUH PELAYANAN MEDIS DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PASIEN DI KLINIK ANATYA CIPATIK KABUPATEN BANDUNG BARAT
DOI:
https://doi.org/10.32897/jiim.2024.2.2.3289Keywords:
Pelayanan Medis, Kualitas Pelayanan, Kepuasan PasienAbstract
Tujuan penelitian ini untuk menganalisis pelayanan medis, kualitas pelayanan dan kepuasan pasien di Klinik Anatya Cipatik Kabupaten Bandung Barat serta menganalisis pengaruh pelayanan medis dan kualitas pelayanan di Klinik Anatya Cipatik Kabupaten Bandung. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif. Teknik analisis yang digunakan adalah analisis deskriptif dan analisis regresi linier berganda. Sumber penelitian ini menggunakan data primer. Pengumpulan data penelitian ini menggunakan kuesioner. Sampel penelitian ini sebanyak 100 pasien di Klinik Anatya Cipatik Kabupaten Bandung Barat dengan menggunakan purposive sampling. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pelayanan medis, kualitas pelayanan dan kepuasan pasien menurut persepsi pasien masih dalam kategori cukup sehingga perlu dievaluasi dan ditingkatkan lagi. Hasil analisis juga menunjukkan bahwa pelayanan medis dan Kualitas Pelayanan berpengaruh signifikan terhadap kepuasan pasien baik secara simultan maupun secara parsial. Pelayanan medis dan Kualitas Pelayanan mempengaruhi kepuasan pasien sebesar 89,4% sedangkan sisanya 10,6% dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak diamati.
References
Kemenkes RI. Profil kesehatan Indonesia 2019. Vol. 31, Profil Kesehatan Indonesia. 2020. p. 1–12.
Permenkes. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia. Klasifikasi Rumah Sakit. Jakarta: Permenkes RI Nomor 30; 2019.
Wididana KBS. Analisis pengaruh kualitas pelayanan terhadap kepuasan dan kepercayaan pasien klinik umum shanti graha buleleng. J Ekon Bisnis Jagaditha. 2016;3(1):78–93.
Pattinasarany DD. Pengaruh Kualitas Pelayanan Kesehatan Terhadap Kepuasan Serta Implikasinya Pada Kepercayaan Pasien (Survei Pada Pasien Di Unit Rawat Jalan Klinik Advent Kota Bandung). Doctoral Dissertation, Perpustakaan Pascasarjana; 2021.
Ahmad BM. Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Kepuasan Pasien Klinik Assalaam Medicare Sukoharjo. Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta; 2019.
Sugiyono. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta; 2020.
Sugiyono. Metode Penelitian Bisnis. Suryandari SY, editor. Bandung: ALFABETA; 2017.
Ghozali I. Aplikasi Analisis Multivariat dengan Program IBM SPSS. 7th ed. Semarang: Penerbit Universitas Diponegoro; 2018.
Sugiyono. Statistik Untuk Penelitian. In: Dra. Endang Mulyatiningsih MP, editor. Penerbit Alfabeta Bandung. Dua Belas. Bandung; 2007. p. 1–390.
Sugiyono. Metode Penelitian. Bandung: Alfabeta; 2008. 109 p.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.