PENGARUH PROFITABILITAS, LEVERAGE DAN CAPITAL INTENSITY TERHADAP PENGHINDARAN PAJAK
Main Article Content
Abstract
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh profitabilitas, leverage dan capital intensity terhadap penghindaran pajak pada perusahaan subsektor kimia. Dalam penelitian ini data yang digunakan adalah data sekunder dengan sampel sebanyak 9 perusahaan dari 18 perusahaan yang terdaftar di BEI subsektor kimia. Adapun model regresi yang dipergunakan dalam penelitian ini adalah dengan menggunakan Analisa Regresi Berganda. Hasil penelitian ini secara uji t (parsial) menunjukan bahwa profitabilitas tidak berpengaruh terhadap penghindaran pajak, untuk leverage dan capital intensity berpengaruh terhadap penghindaran pajak. Sedangkan secara uji F (simultan) menunjukan bahwa profitabilitas, leverage dan capital intensity secara bersama-sama berpengaruh terhadap penghindaran pajak dengan tingkat koefisien determinasi sebesar 21,6%, sisanya sebesar 78,40% dipengaruhi oleh faktor lain yang tidak di masukan dalam penelitian ini, seperti size, current ratio dan intensitas persediaan
Article Details
Authors who publish their articles in Jurnal Sistem Informasi, Keuangan, Auditing & Perpajakan (SIKAP) agree to the following terms:
(1) Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 Internasional (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
(2) Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
(3) The author is permitted and encouraged to post his/her work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work (See The Effect of Open Access).
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
References
Anggraeni, T., & Oktaviani, R. M. (2021). Dampak Thin Capitalization, Profitabilitas, Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Tindakan Penghindaran Pajak. Jurnal Akuntansi Dan Pajak, 21(02), 390–397
Christy dan Fitri H. (2022). Pengaruh Profitabilitas Dan Likuiditas Terhadap Agresivitas Pajak Pada Perusahaan Subsektor Perdagangan Besar Dan Perdagangan Eceran Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2017 – 2020, Jurnal Riset Akuntansi dan Bisnis, Vol. 8 No. 2, Juli 2022.
Geovani S dan Lorina SS. (2022). Pengaruh Profitabilitas dan Leverage terhadap Tax Avoidance pada Perusahaan Sub Sektor Pertambangan Batubara yang terdaftar di BEI Tahun 2018-2020, Ekonomis, Jurnal Ekonomi dan Bisnis, Vol 15 No. 1c, April 2022
Kasmir. (2019). Analisis Laporan Keuangan. Jakarta: Grasindo.
Pohan. (2016). Manajemen Perpajakan, Edisi Ketiga. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama
Rahmawati, Vika dan Titik Mildawati. (2019). Pengaruh Size, Leverage, Profitability, dan Capital Intensity Ratio terhadap Effective Tax Rate (ETR). JRKA Vol. 5 No. 2
Rianto dan Muhamad Alfian. (2022). Pengaruh Leverage dan Capital Intensity Ratio terhadap Effetive Tax Rate dengan Profitabilitas sebagai Variabel Moderasi (Studi Empiris pada Perusahaan Sektor Pertambangan yang terdaftar di BEI periode 2016-2020), Relevan Vol 2 (2) (Mei 2022) hal: 100 – 115 e - ISSN 2775-1252 p - ISSN 2774-9495
Rist, Michael & Pizzica, Albert J. (2014). Financial Ratios for Executives: How to Assess Company Strenght, Fix Problems, and Make Better Decisions. New York: Apress
Wulantari, N. P. A. S., & Putra, I. M. E. L. (2020). Pengaruh Penerapan Self Assessment System Terhadap Kepatuhan Wajib Pajak Orang Pribadi Yang Melakukan Kegiatan Usaha Dan Pekerjaan Bebas (Studi Empiris Terhadap Wajib Pajak Orang Pribadi Di Kota Denpasar). Widya Akuntansi Dan Keuangan, 2(2), 55–61.