PENGARUH RASIO LANCAR DAN RASIO HUTANG ATAS MODAL TERHADAP RETURN ON ASSET
Main Article Content
Abstract
Tujuan penelitian ini adalah untuk untuk mengukur pengaruh rasio lancar, rasio hutang atas modal, terhadap pengembalian laba atas aktiva pada perusahaan telekomunikasi yang terdaftar di BEI periode tahun 2012-2016 baik secara simultan maupun parsial. Data penelitian berupa laporan keuangan publikasi tahun periode 2012-2016,Data diperoleh melalui pengambilan data sekunder dari website laporan keuangan www.idx.co.id periode tahun 2012-2016. Metode penelitian adalah analisis deskriptif, dan verifikatif. Analisis data selanjutnya dalam penelitian ini ialah dengan menggunakan software EViews, Regresi Linear Berganda Model Data Panel, Koefisien Determinasi, Pengujian hipotesis dengan menggunakan Uji t dan Uji F.Hasil penelitian pengujian rasio lancar tidak berpengaruh signifikan terhadap pengembalian laba atas aktiva pada perusahaan telekomunikasi yang terdaftar di BEI tahun 2012-2016, Rasio hutang atas modal berpegaruh signifikan terhadap pengembalian laba atas aktiva pada perusahaan telekomunikasi yang terdaftar di BEI tahun 2012 – 2016. Rasio lancar dan rasio hutang atas modal bersama-sama berpengaruh signifikan terhadap pengembalian laba atas aktiva.
Article Details
Authors who publish their articles in Jurnal Sistem Informasi, Keuangan, Auditing & Perpajakan (SIKAP) agree to the following terms:
(1) Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 Internasional (CC BY-SA 4.0) that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
(2) Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
(3) The author is permitted and encouraged to post his/her work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of the published work (See The Effect of Open Access).
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
References
Dewi, Wayan Cipta dan I ketut Kirya,2015, Pengaruh LDR,LAR,DER dan CR terhadap ROA pada perusahaan perbankan yang terdaftar di BEI 2011-2013, Jurnal Bisma Universitas Pendidikan Ganesha Jurusan Manajemen Volume 3, 2015
Gitman,Lawrence J,(2003),Principle Of Managerial Finance. Boston:Pearsn Addison Wesley
Irawati Susan, 2006, Manajemen Keuangan, Pustaka, Bandung
Kasmir, 2012, Analisa Laporan Keuangan, PT Raja Grafindo Persada Jakarta
Priharyanto,B.2009.Analisis Pengaruh Current Ratio,Inventory Turn Over,Debt to Equiy Ratio dan Size Terhadap Profitabilitas (Study pada Perusahaan Food and Beverage dan Perusahaan Consumer Goods yang Listed di BEI periode 2005-2007). Tesis. Magister Manajemen Program Studi Magister Manajemen Universitas Diponegoro
Rahmawati, fitri Linda.2009,Pengaruh Cuurent Ratio, Debt to equity ratio terhadap return on asset (Studi pada Perusahaan Food and Beverage yang Listing di Bursa Efek Indonesia tahun 2007-2009 ). Jurnal Ilmiah Manajemen Universitas Negeri Malang Vol 2 No 2, 2009.
Sartono, Agus. 2008. Manajemen Keuangan Teori & Aplikasi. Edisi Keempat. Yogyakarta : BPFE.
Sugiyono. (2013). Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif Dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Tandelilin, Eduardus. (2010). Portofolio dan Investasi. Kanisius: Yogyakarta
Wahyono, Hadi, 2002. Komperasi Kinerja Perusahaan Bank dan Asuransi Studi Empiris di Bursa Efek Jakarta, Jurnal riset ekonomi dan manajemen, vol. 2 No. 2, Mei, 2002
www.idx.com.id